hi player coc. kalian tahu kapan waktu penyerangan terbaik pada coc. sebelum itu marilah membahas sedikit tentang troop yang kalian siapkan pada penyerangan. troop yang cocok untuk penyerangan dalam multiplayer battle adalah barabarian, archer, goblin, dan wall braker. kenapa demikian?, alasannya adalah karena troop tersebut sangat murah sehingga perbandingan antara elixir yang kalian dapat saat penyerangan bertambah alias mengalami keuntungan yang sangat banyak. selain itu troop troop tersebut juga cukup maksimal untuk multiplayer battle.
ok selanjutnya kita membahas mengenai kapan waktu yang cocok untuk penyerangan multiplayer?, waktunya adalah pada pagi hari sebelum mathari terbit, karena pada waktu ini para player coc lagi sibuk beristirahat dan mereka tidak sadar akan shield mereka yang habis waktunya. disini adalah peluang kita untuk menyerang. usahakan untuk tetap bersabar mencari village/desa dengan sumber daya terbanyak. jangan serang terlebih dahulu sebelum menemukan desa dengan sumber daya terbanyak karena hal ini sangant mempengaruhi keuntungan kalian dalam pencurian sumber daya lawan.
sebenernya bukan hanya waktu pagi sebelum matahari terbit saja kalian melakukan penyerangan, tetapi tiap waktu jika bisa, karena semakin sering kalian melakukan pencurian sumber daya maka semakin cepat kalian melakukan upgrade-upgrade pada desa kalian. dan janganlah lupa untuk mengupgrade pasukan kalian pada laboratory, karena dengan pasukan yang berlevel tinggi maka penyerangan kalian semakin akurat dan mendapatkan banyak elxir, gold, dan dark elixir.
semoga bermanfaat, jangan lupa meninggalkan komentar untuk tambahannya.